5,5,5,5,5,5,6,4,5,5cari rata ratanya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari DAVENZA91 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

5,5,5,5,5,5,6,4,5,5

cari rata ratanya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

~Statistika

___________

\:

– Jawaban

Mean dari data 5, 5, 5, 5, 5, 5, 6, 4, 5, 5 adalah 5

\:

——————————————————————

\:

Pendahuluan

Mean adalah nilai rata-rata dari suatu data, Untuk mencari Mean nilai rata-rata menggunakan Formula ( Rumus ) berikut :

  • {\boxed{\rm{\blue{\frac{Jumlah \: Data}{Banyak \: Data}}}}}

\:

Median adalah nilai tengah pada suatu data, Untuk menentukan Median memiliki 2 cara berdasarkan banyak nilai tengah berikut caranya :

  • Jika banyaknya nilai tengah berjumlah Ganjil ( 1 ) , Menggunakan cara mengurutkan data dari terbesar atau terkecil.
  • Jika Banyaknya nilai tengah berjumlah Genap ( 2 ) , Menggunakan cara mengurutkan data baik dari terbesar ke terkecil maupun terkecil ke terbesar, setelah itu Masukan kedua Data dengan rumus berikut : {\boxed{\rm{\blue{\frac{Data \: _{1} + Data \: _{2}}{2}}}}}

\:

RangeatauJangkauan adalah hasil dari selisih data terbesar dengan data terkecil, Yang dirumuskan sebagai berikut.

{\boxed{\blue{\rm{Data \: terbesar - Data \: terkecil}}}}

\:

— Penyelesaian Soal

\:

Soal

Tentukan mean dari data 5, 5, 5, 5, 5, 5, 6, 4, 5, 5 !

\:

Diketahui

  • Data acak → 5, 5, 5, 5, 5, 5, 6, 4, 5, 5

\:

Ditanya

Rata-rata data ( Mean )

\:

» Penyelesaian

Mean = Jumlah data ÷ Banyak data

Mean = (5 + 5 + 5 + 5 + 5 + 5 + 6 + 4 + 5 + 5) ÷ 10

Mean = 50 ÷ 10

Mean = 5

\:

Kesimpulan

Jadi, Mean dari data 5, 5, 5, 5, 5, 5, 6, 4, 5, 5 adalah 5

\:

——————————————————————

– Pelajari lebih lanjut

\:

• Yang dimaksud dengan statistika 

➞ yomemimo.com/tugas/1959221

\:

• Menentukan medus data dalam bentuk tabel

➞ yomemimo.com/tugas/29698482

\:

——————————————————————

➤ Detail Jawaban

  • Mapel: Matematika
  • Kelas: XII
  • Materi: Statistika
  • Kode Kategorisasi: 12.2.7
  • Kode Soal: 2
  • Kata Kunci: Mean, Median, Modus, Data, Nilai

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DjuanWilliam3578 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Jun 21