1 Salinlah dua garis berikut B. a. A b. K

Berikut ini adalah pertanyaan dari idayiriday12345 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1 Salinlah dua garis berikut B. a. A b. K Kemudian dengan menggunakan jangka dan penggaris bagilah masing-masing garis menjadi 7 bagian yang sama panjang ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Langkah kerja:

  1. Ukur panjang garis AB menggunakan penggaris.
  2. Cari panjang AB dibagi 7.
  3. Gambarlah ruas garis mulai dari titik A.
  4. Letakkan jarum kompas di titik A dan kompas di titik E.
  5. Pertahankan pengukur dan gerakkan jarum kompas ke titik E, diperoleh titik D. Begitu seterusnya sampai semua ruas AB dibagi 7.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

a) Tarik garis AB

Langkah 1

Salin garis AB dengan ukuran dan arah yang sama pada buku catatan

Langkah 2

Dari titik A, tarik garis AI dengan 7 bagian yang sama sehingga tidak berpotongan dengan garis AB, yaitu AC = CD = DE = EF = FG = GH = HI. Untuk memudahkan pembagian, kita buat garis AI tegak lurus dengan garis AB.

Langkah 3

Hubungkan titik I dengan titik B

Langkah 4

Gambarlah garis yang sejajar dengan ruas garis IB yang garis-garisnya melalui titik C, D, E, F, G, dan H sehingga berpotongan dengan garis AB di titik C', D', E', F', G', dan H '.

Langkah 5

Hapus garis yang sudah dibuat kecuali garis AB dan titik C', D', E', F', G', H'. Dengan demikian, ruas garis AB dibagi menjadi 7 bagian yang sama besar, yaitu AC' = C'D' = D'E' = E'F' = F'G' = G'H' = H'B.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang :

Hubungan garis, titik dan bidang pada yomemimo.com/tugas/26879689

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 29 Jun 22