Berikut ini adalah pertanyaan dari Aino2913 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Ketika Siang hari Hasna merasa sangat lapar dan haus, sementara dia sedang berpuasa sunnah. Dia ingin sekali rasanya mencicipi es buah yang ada di dalam kulkas. Namun hatinya menolak, lalu dia beristigfar dan melanjutkan puasanya. Jenis jujur yang tepat dalam cerita tersebut adalah … A. jujur kepada diri sendiri B. jujur kepada allah C. jujur kepada orang lain D. jujur dalam beribadah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
D.Jujur dalam beribadah
Penjelasan:
Maaf klo salah,Semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faisaaa12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Jun 21