Ha dhamir pada lafal وَمَا عَمِلَتْهُ اَيْدِيْهِمْ tidak dibaca panjang

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitimardoah23 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ha dhamir pada lafal وَمَا عَمِلَتْهُ اَيْدِيْهِمْ tidak dibaca panjang karena..a. Sesudah ha damir bukan huruf hamzah

b. Ha dhamir didahului huruf berharakat sukun

c. Ha dhamir dibaca sambung dengan huruf berikurnya

d. Ha dhamir tidak dirangkai dengan lafal sesudahnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ha dhamirpada lafalوَمَا عَمِلَتْهُ اَيْدِيْهِمْtidak dibaca panjang karenaHa dhamir didahului huruf berharakat sukun. Jika tidak didahului huruf berharakat sukun, maka bacaannya akan menjadi panjang, yang disebut dengan Mad Shilah Thawilah. Contoh: اِنَّمَاۤ اَمْرُهٗۤ اِذَاۤ اَرَا

Pembahasan

Contoh pada ayat tersebut adalah hukum bacaan mad. Mad berarti memanjangkan suara/membaca panjang.

Huruf mad ada 3, yaitu alif, wawu, dan ya.

Macam macam mad ada 3, yaitu: mad asli, mad serupa dengan mad asli dan mad far'i. Mad asli yaitu ketika huruf mad setelahnya tidak berupa hamza, huruf mati, dan bertasydid. Mad serupa dengan mad asli ada 5, yaitu: mad badal, mad iwad, mad  silah qasirah, mad tamkin, dan mad thabi'i. Mad far'i ada 10 macam, yaitu: mad jaiz munfasi, mad wajib muttasil, mad shilah thawilah, mad arid lissukun, mad  lin, mad lazim kilmi mukhaffaf, mad lazim kilmu musaqqal, mad lazim harfi mukhaffaf, mad lazim harfi musaqqal, dan mad farqi.

Mad Shilah Qashirah

Mad shilah qashirah adalah mad yang terjadi pada huruf ha’ dhamir yang didahului huruf berharakat. Cara membacanya dengan memperpanjang satu alif.

Mad Shilah Thawilah

Mad shilah thawilah adalah bacaan mad pada huruf ha dhamir yang betemu dengan hamzah berharakat. Cara bacanya dengan memanjangkan 5 alif atau 5 ketukan. Cara ini mirip dengan hukum bacaan mad jaiz munfasil.

Pelajari lebih lanjut

Detail jawaban

Kelas: 8

Mapel: PAI

Kategori: Ilmu Tajwid

Kode: 8.14.6

#AyoBelajar

#SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 18 Jun 21