Berikut ini adalah pertanyaan dari vonnywjy pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Malkist beli donat sebanyak 2 lusin. Donat itu akan dibagikankepada Snowy, Kancil, dan Unyil dengan perbandingan
berturut-turut 3:2:1.
*1 lusin = 12 buah
Tentukan:
a. Selisih donat yang diterima oleh Snowy dan Unyil adalah
buah.
b. Jika ternyata Kancil sedang ada acara di luar kota selama
beberapa hari, apakah Malkist boleh membagi donatnya
kepada Snowy dan Unyil dengan perbandingan 11:12?
Dengan catatan donatnya harus dalam bentuk utuh, apakah
bisa? (Jawab Y jika bisa, Jawab N jika tidak)
Blank 1
berturut-turut 3:2:1.
*1 lusin = 12 buah
Tentukan:
a. Selisih donat yang diterima oleh Snowy dan Unyil adalah
buah.
b. Jika ternyata Kancil sedang ada acara di luar kota selama
beberapa hari, apakah Malkist boleh membagi donatnya
kepada Snowy dan Unyil dengan perbandingan 11:12?
Dengan catatan donatnya harus dalam bentuk utuh, apakah
bisa? (Jawab Y jika bisa, Jawab N jika tidak)
Blank 1
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab:
a. Snowy mendapatkan 12 sedangkan Unyil mendapatkan 4 jadi
12-4 = 8 buah
b.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1 lusin 12
2 lusin 24
penjelasan a
perbandingan Snowy:Kancil:Unyil
3:2:1
12:8:4
N
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kithoel dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Jun 21