terdapat 5 orang dalam pemilihan jabatan: ketua kelas wakil ketua

Berikut ini adalah pertanyaan dari raistra03 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Terdapat 5 orang dalam pemilihan jabatan: ketua kelas wakil ketua kelas dan sekertaris yaitu: ayu, rendi, anis, jihan dan leli. berapa banyak cara susunan kepengurusan kelas yang dapat dibentuk jika ayu harus terpilih menjadi ketua kelas dan rendy menjadi wakil ketua kelasTOLONG DIJAWAB NUHUN​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

3

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Berarti tinggal milih sekretaris (1 orang) dari 3 orang yg blum menduduki jabatan. Maka ya ada 3 cara. Yaitu pilih Anis ato Jihan ato Leli.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh loechas8283 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21