Nabila adalah siswi smp kelas viii, ia mengikuti salah satu

Berikut ini adalah pertanyaan dari indiyani8828 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nabila adalah siswi smp kelas viii, ia mengikuti salah satu lomba pada pentas pai smp tingkat nasional. ketika para pemenang lomba diumumkan, namanya disebutkan sebagai pemenang lomba dengan predikat juara satu dan teman sekelas nabila yang bernama faiz pada kesempatan yang sama selamat dari musibah kecelakaan yang menimpanya saat berangkat ke sekolah. sebagai bentuk ekspresi kegembiraannya, nabila dan faiz melakukan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sujud syukur

Penjelasan:

Sujud syukur adalah jenis sujud yang hanya dilakukan sebagai bentuk terima kasih kepada Allah atas ketetapanNya. Ketetapan ini berkaitan dengan kenikmatan berupa berita gembira atau terhindar dari bahaya atau bencana

Tata Cara Sujud Syukur

Membaca Niat. Sebelum melaksanakan sujud syukur, ada niat yang harus dibaca dalam hati dengan posisi berdiri sempurna menghadap kiblat.

Melakukan Takbiratul Ihram. ...

Melakukan Sujud Syukur Satu Kali.

Membaca Doa Sujud Syukur Saat Posisi Sujud. ...

Duduk di Antara Dua Sujud. ...

6. Mengucapkan Salam

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RTXniBOSS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22