COBA KALIAN TULISKAN HAK DAN KEWAJIBAN SEBAGAI WARGA NEGARA INDONESIA

Berikut ini adalah pertanyaan dari DNSCyber pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

COBA KALIAN TULISKAN HAK DAN KEWAJIBAN SEBAGAI WARGA NEGARA INDONESIA DALAM MENJAGAINTEGRASI NASIONAL

FAKTOR INTERNAL
1.
2.
3.
4.
5.
FAKTOR EKSTERNAL
1.
2.
3.
4.
5.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Faktor Internal :

1. Membantu pemerintah dalam menjaga kebudayaan daerah

2. Menggunakan bahasa daerah dan bahasa Indonesia dalam kehidupan sehari-hari

3. Menjaga keberagaman tradisi setiap daerah

4. Mengikuti pendidikan bela negara

5. Membiasakan sikap toleran kepada semua orang

Faktor Eksternal :

1. Menjaga peraturan dan kesatuan RI

2. Ikut Membela negara Indonesia

3. Memiliki keinginan untuk menjaga negara 

4. Memiliki rasa patriotisme dan Nasionalisme bagi negara

5. Mentaati Norma-norma dan hukum yang berlaku di Indonesia

Penjelasan:

Semoga Membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh masitajuni16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21