sebuah limas tingginya 36 cm dan tinggi rusuk tegaknya 39

Berikut ini adalah pertanyaan dari anditasalsyabilla pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

sebuah limas tingginya 36 cm dan tinggi rusuk tegaknya 39 cm. jika alasnya berbentuk persegi maka tentukan: a. keliling persegi b. luas permukaan limas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cari...

8

fitriaafni071

16.04.2015

Matematika

Sekolah Menengah Pertama

terjawab • terverifikasi oleh ahli

Sebuah limas tingginya 36 cm dan tinggi rusuk tegaknya 39 cm.jika alasnya berbentuk persegi maka tentukan

a. keliling persegi

b. luas permukaan limas

1

LIHAT JAWABAN

Tanyakan fitriaafni071 mengenai soal ini...

Jawaban terverifikasi ahli

4,0/5

406

anisatunizzati

Si Hebat

1.5 rb jawaban

4 jt orang terbantu

Jawaban :

A. Keliling persegi = 30 cm

B. Luas permukaan = 3.240 cm²

Langkah langkah

Rumus keliling persegi

Rumus luas permukaan limas

Keterangan :

s = sisi persegi

t.selimut = tinggi selimut

Lp limas = luas permukaan limas

Diketahui :

t = 36 cm

t.selimut = 39 cm

Ditanya :

A. Keliling persegi = ... ?

B. Luas permukaan limas = ... ?

Jawab :

Panjang setengah sisi persegi

= akar 39² - 36²

= akar 1.521 - 1.296

= akar 225

= 15 cm

Panjang sisi persegi = 15 × 2

Panjang sisi persegi = 30 cm

A

Keliling persegi = 4s

Keliling persegi = 4 × 30

Keliling persegi = 120 cm

B

Jadi, keliling persegi adalah 120 cm

Luas permukaan limas adalah 3.240 cm²

☆•☆•☆•☆•☆•☆•☆•☆•☆•☆

Pelajari lebih lanjut

Contoh soal tentang bangun ruang limas

yomemimo.com/tugas/22575970

yomemimo.com/tugas/10563722

yomemimo.com/tugas/22663277

☆•☆•☆•☆•☆•☆•☆•☆•☆•☆

Detail Jawaban

Kelas : 8

Mapel : Matematika

Bab : 8-Bangun ruang

Kode : 8.2.8

Kata kunci : Bangun ruang limas segi empat

#OptiTimCompetition

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Frostcrystal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21