Berikut ini adalah pertanyaan dari xiomiuser396 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
16. Malu melakukan hal – hal yang tidak baik menjadikan seseorang akan selalu ingat kepada Allah.Salah satu perwujudan dari sifat malu dalam kehidupan sehari-hari adalah....
a. Pedagang mengurangi timbangan karena kebutuhan yang sangat mendesak dan banyak
b. Saat ulangan berlangsung seorang pelajar menyontek karena lupa tidak belajar
c. Hakim tidak mau meneriina suap dari kasus pencucian uang yang dilakukan oleh pejabat
d. Pejabat melaksanakan tugasnya dengan baik dan bebas melakukan korupsi uang negara
a. Pedagang mengurangi timbangan karena kebutuhan yang sangat mendesak dan banyak
b. Saat ulangan berlangsung seorang pelajar menyontek karena lupa tidak belajar
c. Hakim tidak mau meneriina suap dari kasus pencucian uang yang dilakukan oleh pejabat
d. Pejabat melaksanakan tugasnya dengan baik dan bebas melakukan korupsi uang negara
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C
Penjelasan:
KARENA HAKIM JUJUR ATAU TIDAK MAU DI SUAP ATAU DIKASIH UANG
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh davityoga51 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 May 21