Quiz breMinggu ke 2 dari #Quizbre :1. Siapa bupati banyuwangi

Berikut ini adalah pertanyaan dari reygg2 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Quiz breMinggu ke 2 dari #Quizbre :

1. Siapa bupati banyuwangi tahun 2021 ?
2. Apa sebutan bagi dokter yang mengobati orang / pasien yang terkena gangguan psikis ?
3. Sebelum agama mayoritas Nusantara adalah Islam, mayoritas agama apa yang banyak dianut masyarakat Nusantara ?

jawaban yang harus direport :
1. Bahasa alien
2. Gak jelas
3. Banyak yang salah
4. Asal

follow @reygg2 agar tidak ketinggalan Quiz baru, tiap senin atau selasa malam/siang
( random )​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Ipuk Fiestiandani

Ipuk Feistiandari telah resmi diangkat menjadi bupati banyuwangi tahun 2021

2. Psikiater

Psikiater adalah dokter spesialis kejiwaan yang mengobati pasien dengan ganguan psikis

3. Agama Hindu dan Budha

Agama Hindu dan Budha adalah agama yang masuk Ke Nusantara sebelum Islam agama ini masuk pada abad ke 2 dan ke 4 masehi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dzakigathfan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Jun 21