Berikut ini adalah pertanyaan dari bilaafzofficial pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
5.perhatikan ayat berikut Q.S al baqarah / 2 : 3
الَّذِينَ يُؤْمِنُونَ بِالْغَيْبِ وَيُقِيمُونَ الصَّلَاةَ وَمِمَّا رَزَقْنَاهُمْ يُنْفِقُونَ
pada ayat tersebut terdapat ciri ciri orang yang bertakwa yaitu...
A. beriman kepada yang ghaib, mendirikan shalat, dan suka berderma.
2.Al-Baqarah : 3
الَّذِينَ يُؤْمِنُونَ بِالْغَيْبِ وَيُقِيمُونَ الصَّلَاةَ وَمِمَّا رَزَقْنَاهُمْ يُنْفِقُونَ
(yaitu) mereka yang beriman kepada yang gaib, melaksanakan salat, dan menginfakkan sebagian rezeki yang Kami berikan kepada mereka,
kandungan surah ini adalah
- mendirikan shalat artinya adalah melaksanakan kewajiban yakni menuaikan shalat 5 waktu
- beriman kepada yang ghaib artinya beriman kepada allah SWT dan tidak menyekutukan nya
- menginfakan sebagian harta untuk di sumbangkan ke panti asuhan, fakir miskin, dan lain lainnya
________________________
PENGERTIAN MENDIRIKAN SHALAT
adalah melaksanakan kewajiban sebagai Muslim yakni menuaikan shalat 5 waktu
BERIMAN KEPADA YANG GHAIB
artinya beriman kepada allah SWT dan tidak menyekutukan nya.
MENGINFAKAN SEBAGIAN HARTA
Artinya kita harus rajin bersedekah atau juga mengeluarkan harta kita untuk bantuan atau di sumbangkan ke yang lebih berhak.
DETAIL JAWABAN :
- kelas : 7
- Bab : 3 - Iman kepada hari akhir
- mapel : agama Islam
- kode mapel : 14
- kode kategorisasi : 7.14.3
- kata kunci : surah al baqarah, ayat al Quran
#TingkatkanPrestasimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh UstadzahNur026 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Jul 21