Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadzulhipebri pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jadi ketika kita ingin menguji sebuah data dan mencari sebuah kesimpulan, kita bisa menggunakan Independent sample t-test baik dengan cara manual maupun spss. Namun yang akan saya jelaskan dibawah adalah langkah-langkah Independent sample t-test manual.
Dari perhitungan dapat disimpulkan bahwa karena ditolak, maka disimpulkan bahwa ada perbedaan kemampuan investigasi matematis antara siswa yang memperoleh pembelajaran creative problem solving (CPS) dan siswa yang memperoleh pembelajaran direct instruction (DI).
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diket : 30 30 ̅ 80 ̅ 69 pada taraf signifikansi 5%.
Ditanya : Ujilah data tersebut sehingga diperoleh kesimpulan apakah sama atau berbeda
Dijawab :
Independent sample t-test baik dengan cara manual
- Langkah pertama yaitu membuat tabel kemampuan investigasi siswa dengan pembelajaran CPS (tabel bisa dilihat di dalam file yang telah disisipkan)
- Langkah kedua yaitu membuat tabel kemampuan investigasi siswa dengan pembelajaran DI (tabel bisa dilihat di dalam file yang telah disisipkan)
- Langkah ketiga yaitu menentukan kesimpulan kemampuan Investigasi Siswa dengan pembelajaran CPS (tabel bisa dilihat di dalam file yang telah disisipkan)
- Langkah keempat yaitu menentukan kesimpulan kemampuan investigasi siswa dengan pembelajaran DI (tabel bisa dilihat di dalam file yang telah disisipkan)
# Merumuskan hipotesis
μ1 = μ2
: μ1 = μ2
# Menentukan
Misal = 5 karena pengujian dua sisi, maka = 0.025α dengan sehinga diperoleh
# Menentukan
Dengan rumus yang telah disajikan sebelumnya, maka (perhitungan dapat dilihat di file yang telah disisipkan)
# Kriteria Pengambilan Keputusan
diterima ketika || < . Sebaliknya, ditolak ketika || ≥. Sehingga, pada kasus ini, ditolak karena || = 5.016 > 2.004 =
# Kesimpulan
Karena ditolak, maka disimpulkan bahwa ada perbedaan kemampuan investigasi matematis antara siswa yang memperoleh pembelajaran creative problem solving (CPS) dan siswa yang memperoleh pembelajaran direct instruction (DI).
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut mengenai Independent sample t-test yomemimo.com/tugas/6898054
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 07 Sep 22