Berapa peluang kalah dalam suatu permainan jika peluang menangnya adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari bigone83 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berapa peluang kalah dalam suatu permainan jika peluang menangnya adalah 0.3

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Peluang kalah dalam suatu permaianan jika peluang untuk memenangkan permainannya 0,3 adalah 0,7.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui :

- Peluang kalah dalam suatu pertandingan adalah 0,3.

Ditanya :

- Berapa peluang kalah dalam suatu pertandingan?

Jawab :

Peluang juga disebut dengan probabilitas meruapakan suatu acara untuk mengungkapkan suatu kejadian akan berlaku atau telah terjadi.Suatu kejadian hanya memiliki dua kemungkinan yaitu kemungkinan kejadian tersebut terjadi atau kemungkinan suatu kejadian tidak terjadi. Peluang suatu kejadian terhadu memiliki nilai maksimal 1 ( satu ). Hal itu berarti kejadian tersebut pasti terjadi. Sedangkan peluang suatu kejadian tidak terjadi adalah 0. Hal terserut berarti suatu kejadian pasti tidak terjadi. Jadi suatu kejadian terjadi bernilai antara 0 sampai dengan 1.

Dalam menentukan peluang suatu kejadian akan berkaitan dengan titik sampel dan ruang sampel. Ruang sampel adalah kumpulan dari hasil yang mungkin terjadi dari suatu percobaan. Sedangkan titik sampel adalah bagian dari ruang sampel. Untuk dapat menentukan besarkan peluang suatu kejadian dapat menggunakan pendekatan frekuensi relatif yaitu membandingkan suatu kejadian yang ada pada ruang sampel dengan suatu kejadian yang ada pada titik sampel. Selain itu pada peluang kejadian juga terdapat Frekuensi Harapan. Frekuensi Harapan merupakan banyaknya kejadian yang diharapkan daoat terjadi pada suatu percobaan yang telah dilakukan.

Peluang kalah dalam suatu pertandingan adalah sebagai berikut :

Peluang kalah = 1 - 0,3

                        = 0,7

Kesimpulan :

Jadi, peluang suatu kejadian kalah adalah 0,7.

Pelajari lebih lanjut

1. Pelajari lebih lanjut materi tentang peluang suatu kejadian yomemimo.com/tugas/6618127

2. Pelajari lebih lanjut materi tentang Frekuensi Harapan yomemimo.com/tugas/14159860

3. Pelajari lebih lanjut materi tentang Peluang yomemimo.com/tugas/4312385

#BelajarBersamaBrainly#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 03 Aug 22