Sebutkan masing-masing 3 ciri ciri masa pubertas perempuan dan laki

Berikut ini adalah pertanyaan dari Denasyaaprillia pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan masing-masing 3 ciri ciri masa pubertas perempuan dan laki laki

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada laki-laki:

  1. Tubuh anak laki-laki akan semakin tinggi, berat, dan kuat
  2. Otot-otot semakin besar
  3. Dada dan bahunya semakin lebar (bidang)
  4. Mulai tumbuh rambut di kemaluan, ketiak, lengan, dan kaki
  5. Mulai tumbuh rambut di wajah, seperti kumis, janggut, dan jambang

Pada perempuan:

  1. Tubuh tumbuh semakin tinggi, berat, dan kuat
  2. Payudara yang semakin besar
  3. Alat reproduksi, seperti vagina, rahim, dan tuba falopi, mulai berkembang
  4. Tubuh mulai terbentuk seperti wanita dewasa, misalnya pinggang, panggul, dan bokong yang mulai membesar
  5. Mulai tumbuh rambut di kemaluan dan area lainnya, seperti ketiak, kaki, dan lengan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gorbie313 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21