Jelaskan perkembangan masyarakat primitif sampai menuju masyarakat informasi!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rozaandzaki pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan perkembangan masyarakat primitif sampai menuju masyarakat informasi!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

pengertian :

Primitif adalah suatu kebudayaan masyarakat atau individu tertentu yang belum mengenal dunia luar atau jauh dari keramaian teknologi

sedangkan, masyarakat informasi :

Masyarakat informasi merupakan suatu konsep yang muncul pada 1970 sampai kini keberadaannya masih menjadi perdebatan

perkembangan masyarakat.primitif sampai menuju masyarakat informasi

Perkembangan peradaban manusia terasa begitu cepatnya, kita tentunya mengenal masyarakat primitif, pada era itu seseorang untuk mendapatkan suatu barang harus ditukar dengan barang lagi (barter), kemudian meningkat ke masyarakat agraris, kemudian masyarakat industri. Dari masyarakat indusri loncat ke masyarakat informasi (era informasi). Dengan era informasi ini, semuanya menjadi serba yaitu serba murah, cepat, tepat, dan akurat. Di era globalisasi saat ini media massa mempunyai peranan penting dalam membentuk pola hidup masyarakat. Media virtual community menjadi patokan bagi masyarakat untuk mendapatkan informasi, terutama bagi masyarakat informasi, mereka dengan mudah dapat mengakses segala informasi yang mereka butuhkan.

Namun dengan teknologi yang maju, memilik dampak buruk dan negatif sekaligus. sehingga diharapkan masyarakat dapat memfilter konten atau media tertentu

.

.

Maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Mina175 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21