Jelaskan dengan rinci bagaimana jika shalat jumat dilaksanakan tanpa didahului

Berikut ini adalah pertanyaan dari lalita1051 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan dengan rinci bagaimana jika shalat jumat dilaksanakan tanpa didahului dengan khotbah !haii yg bs jawab segera bantu jawab ya, jgn ngasal please
terimakasih


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jika salat Jumat tidak didahului dengan khotbah Jum'at maka salat Jum'at yg dilakukan menjadi tidak sah dan tidak di terima oleh Allah SWT.jadi salat Jum'at harus didahului oleh khotbah Jum'at.

Penjelasan:

tahu kah kalian seorang lelaki yg meninggalkan salat Jum'at 3 kali atau lebih dari 3 kali,sudah dianggap keluar dari agama Islam.maka lelaki harus atau wajib melaksanakan shalat Jum'at,hal yg di perboleh kan untuk tidak melaksanakan shalat Jum'at adalah sakit,hujan deras,sedang dalam perjalanan/ musafir.

semoga membantu dan bermanfaat like, follow dan jadikan jawaban saya menjadi jawaban yang terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shirazevaviandra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Jun 21