Tempat duduk gedung pertunjukkan film diatur mulai dari baris depan

Berikut ini adalah pertanyaan dari anatrwhyni pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tempat duduk gedung pertunjukkan film diatur mulai dari baris depan ke belakang dengan banyak baris dibelakang lebih 8 kursi dari baris didepannya. Bila dalam gedung pertunjukkan itu terdapat 19 baris kursi dan baris terdepan ada 20 kursi, kapasitas gedung tersebut adalah….bantuin dong kaka kaka, jangan lupa caranya ya..
and jangan copas kalo bisa :)
thank youu :*​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Ini bisa pake deret aritmatika

tapi gampangnya gini :

20 kursi dari depan sampe belakang berarti 20 x 19 = 380

sedangkan tambahannya adalah 8 + (8+8) + (8+8+8) .... sampe 18 baris (baris 1 gak diitung karena gak ada tambahan 8)

jadi tambahan kursi semua baris =  8  *  18(18-1) / 2 = 8 * 18 * 17 / 2 = 1224

Total kapasitas = 380 + 1224 = 1604

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh katon20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21