Berikut ini adalah pertanyaan dari napsiahqonita pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
2 apa sj yang dapat membuat manusia turun derajatnya
3 siapakah yang akan mendapat pahala
yg tiada putusny?
4 kapankah pembalasan terhadap amal baik dan buruk manusia?
5 hakim yg paling adil adalah...
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ciri-ciri manusiaberdasarkan ciptaan dari Allahadalah:
- Manusia Allah ciptakan memiliki akal pikiran.
- Manusia Allah ciptakan memiliki hawa nafus.
- Manusia Allah ciptakan memiliki wujud atau bentuk yang sangat baik itu berkativitas sehari-hari di alam dunia.
Pembahasan
Hal yang membuat manusia turun derajatnyadisisi Allah adalah jika manusia tersbeuttidak beriman atau jika manusia tersebut tidak beramal shaleh pada saat hidup di alam dunia. Hal ini sesuai dengan isi kandunganyang terdapat di dalam salah satu ayat padaSurah At Tin yaitu ayat yang ke 5 dan ke 6.
Orang yang mendapat pahala yang tidak putus-putusadalah orang yang dalam kehidupan sehari-hari selalu menjadiorang yang beriman dan beramal shaleh. Hal ini sesuai dengan isi kandunganyang terdapat di dalam salah satu ayat padaSurah At Tin yaitu ayat yang ke 6.
Pembalasan terhadap amalan kebaikan dan amalan keburukanyang telah manusia lakukan pada saat hidup di dunia adalahkelak di alam akhirat. Hakim yang adilkelak di alam akhrat adalahAllah.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang dalil mengenai akidah islam yomemimo.com/tugas/30248804
- Materi tentang latin beberapa surah dalam juz 'amma yomemimo.com/tugas/38963879
- Materi tentang isi kandungan Surah Al Maidah ayat yang ke 3 yomemimo.com/tugas/33666229
===============================
Detail jawaban
Kelas : X
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Al-Qur'an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku
Kode soal : 10.14.4
#TingkatkanPresatasimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 17 Oct 21