13. Permasalahan yang masih dihadapi oleh negara-negara ASEAN di bidang

Berikut ini adalah pertanyaan dari Kia12012 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

13. Permasalahan yang masih dihadapi oleh negara-negara ASEAN di bidang pendidikan adalah….A. prestasi yang gemilang dari tiap pelajar di negara ASEAN
B. pertukaran yang sering dilakukan di antara negara ASEAN
C. jumlah anak yang putus sekolah di negara ASEAN masih tinggi
D. mutu pendidikan yang sama dari semua negaraanggota ASEAN

14. Program pertukaran pelajar se-ASEAN berperan meningkatkan daya saing siswa dalam bidang
pendidikan karena program ini hanya dapat diikuti oleh siswa yang….
A. berprestasi B. putus sekolah C. pandai bekerja D. memiliki keterbatasan

15. Upaya peningkatan kualitas pendidikan negara-negara ASEAN dilakukan untuk mencapai
masyarakat ASEAN yang peduli terhadap….
A. politik B. budaya C. ekonomi D. pendidikan

16. International Rice Research Institute (IRRI) didirikan untuk meningkatkan….
A. angka melek huruf C. kualitas kesehatan
B. ketahanan pangan D. memudahkan arus migrasi

17. Contoh kerja sama ASEAN di bidang pendidikan adalah….
A. membentuk IRRI C. pertukaran guru dan pelajar
B. menyediakan pupuk D. memberikan bantuan saat terjadi bencana

18. Pengadaan penelitian bersama antara universitas di ASEAN merupakan bentuk kerja sama
ASEAN di bidang….
A. politik B. ekonomi C. pendidikan D. kebudayaan


No.
Berdasarkan Deklarasi Bangkok

1.

2.
3.

4.

5.
Mempercepat pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan perkembangan kebudayaan di kawasan Asia Tenggara.
Meningkatkan perdamaian dan stabilitas regional.
Meningkatkan kerja sama dan saling membantu untuk kepentingan bersama di bidang ekonomi, sosial, teknik, ilmu pengetahuan, dan administrasi.
Memelihara kerja sama yang erat di tengah-tengah dengan organisasi regional dan internasional yang ada.
Meningkatkan kerja sama untuk memajukan pendidikan, latihan, dan penelitian di kawasan Asia Tenggara.


19. Uraian dalam tabel tersebut merupakan…ASEAN menurut Deklarasi Bangkok.
A. tujuan B. impian C. harapan D. semangat

20. Anggota ASEAN terdiri dari…negara.
A. 8 B. 9 C. 10 D. 11

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

13. Permasalahan yang masih dihadapi oleh negara-negara ASEAN di bidang pendidikan adalah….

A. prestasi yang gemilang dari tiap pelajar di negara ASEAN

B. pertukaran yang sering dilakukan di antara negara ASEAN

C. jumlah anak yang putus sekolah di negara ASEAN masih tinggi

D. mutu pendidikan yang sama dari semua negaraanggota ASEAN

14. Program pertukaran pelajar se-ASEAN berperan meningkatkan daya saing siswa dalam bidang

pendidikan karena program ini hanya dapat diikuti oleh siswa yang….

A. berprestasi

B. putus sekolah C. pandai bekerja D. memiliki keterbatasan

15. Upaya peningkatan kualitas pendidikan negara-negara ASEAN dilakukan untuk mencapai

masyarakat ASEAN yang peduli terhadap….

A. politik B. budaya C. ekonomi

D. pendidikan

16. International Rice Research Institute (IRRI) didirikan untuk meningkatkan….

A. angka melek huruf C. kualitas kesehatan

B. ketahanan pangan

D. memudahkan arus migrasi

17. Contoh kerja sama ASEAN di bidang pendidikan adalah….

A. membentuk IRRI

C. pertukaran guru dan pelajar

B. menyediakan pupuk D. memberikan bantuan saat terjadi bencana

18. Pengadaan penelitian bersama antara universitas di ASEAN merupakan bentuk kerja sama

ASEAN di bidang….

A. politik B. ekonomi

C. pendidikan

D. kebudayaan

19. Uraian dalam tabel tersebut merupakan…ASEAN menurut Deklarasi Bangkok.

A. tujuan

B. impian C. harapan D. semangat

20. Anggota ASEAN terdiri dari…negara.

A. 8 B. 9

C. 10

D. 11

======================================

haiiii, Semoga membantu ya^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Raesw12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21