Ibu Ita membeli 50 karung bawang putih dengan berat bruto

Berikut ini adalah pertanyaan dari komarkomeng3457 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ibu Ita membeli 50 karung bawang putih dengan berat bruto 50 kg tiap karung. Taranya 2% tiap karung. Harga pembelian Rp. 1.000.000,00 per karung. Bawang putih dijual kembali dengan harga Rp. 21.000,00 per kg. Hitunglah :a. berat neto,
b. besar keuntungan/kerugian

TOLONG BANTU JAWAB PAKAI CARA KAK

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

a. Berat netto untuk 50 karung bawang putih = 2.450 kg

b. Besar keuntungan penjualan bawang putih Rp. 1.450.000,00

Penjelasan dengan langkah-langkah :

Diketahui :

Ibu Ita membeli 50 karung bawang putih

Berat bruto 50 Kg tiap karung

Tara 2 % tiap karung

Harga pembelian Rp. 1.000.000,00

harga jual Rp 21.000,00/Kg

a. Berat neto

Menghitung tara tiap karung

tara 2 % x 50 Kg = 2/100 x 50 kg = 1 Kg

Tara setiap karung : 1 Kg

Netto ( berat bersih) setiapa karung

Netto = bruto - tara

Netto = 50 Kg - 1 Kg

Netto = 49 Kg setiap karung

Netto untuk 50 karung bawang putih = 2.450 Kg

b. besar keuntungan / kerugian

Hasil pejualan  = Netto x harga jual perkilo

                         = 2.450 Kg x Rp 21.000,00 per kg

Hasil penjualan = Rp 51.450.000,00

harga pembelian : Rp 1.000.000,00 x 50 karung = Rp 50.000.000,00

Keuntungan penjualan bawang putih

Keuntungan = Hasil penjualan - Harga pembelian

                     = Rp 51,450.000,00 - 50.000.000,00

Keuntungan = Rp. 1.450.000,00

Pelajari lebih lanjut

Rumus, bruto, netto, tara   yomemimo.com/tugas/14325119

----------------------------------------------------------------------

Detail Jawaban

kelas  : 10 - SMA

mapel : Matematika

Bab : Netto, bruto, Tara

Kode : -

kata kunci : Netto, tara, bruto

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhlutfi99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 May 21