Anne ingin mendapat keuntungan 25 % dari penjualan 100 buah

Berikut ini adalah pertanyaan dari lukmanm3t pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Anne ingin mendapat keuntungan 25 % dari penjualan 100 buah rotinya, berapaharga jual yang harus diberikan Anne?

iih mana siih jawaban yg benar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

h modal + h modal × 25 % ÷ 100

Penjelasan dengan langkah-langkah:

pertama harus diketahui berapa jumlah modalnya

kalau sudah tinggal di eksekusi pake rumus awal

contoh

total modal 1.000.000

1.000.000 + 1.000.000 × 25/100

1.250.000 ÷ 100

berarti harga jual per unit adalah

12.500

tadi typo ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhidanputra771 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21