berikut ini termasuk manfaat proxy server kecuali A meningkatkan kinerja

Berikut ini adalah pertanyaan dari yusufsekilo pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikut ini termasuk manfaat proxy server kecualiA meningkatkan kinerja jaringan
B meningkatkan kinerja dan jaringan internet
C memperlambat kinerja jaringan internet melakukan
D pemblokiran terhadap situs tertentu
E mengurangi penggunaan bandwidth dan koneksi internet user​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: Mengurangi penggunaan bandwidth dan koneksi internet user

Penjelasan:

Penjelasan:Kelebihan Proxy server

1 . Keamanan Data Privasi Terjaga.

2 . Menyimpan Bandwidth.

3 . Memantau Penggunaan Internet Di Rumah.

4 . Dapat Mengakses Website yang Diblokir.

kekurangan Proxy server

1. Stabilitas Koneksi

2. Reliabilitas

Jenis Proxy Server

Jenis Proxy ServerPublic Proxy

Public proxy adalah tipe proxy yang bisa digunakan oleh siapa saja secara gratis.

High Anonymity Proxy

High anonymity proxy atau elite proxy tidak akan menginformasikan web server bahwa Anda terhubung melalui proxy.

Distorting Proxy

Distorting proxy sebenarnya mempunyai fungsi yang tidak jauh berbeda dengan anonymous proxy

Transparent proxy

Transparent Proxy seringkali digunakan oleh suatu perusahaan dan institusi untuk memfilter konten dan mengaktifkan fitur caching di jaringannya

Anonymous Proxy

Seperti transparent proxy, anonymous proxy juga akan memberitahukan web server bahwa Anda terhubung melalui proxy

Private Proxy

Berbanding terbalik dengan public proxy, private proxy hanya bisa digunakan oleh satu pengguna dan menawarkan dedicated IP address.

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hfz31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Feb 22