Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadroufadiprako pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jalan Kaki
Naik Angkot
Naik Bus
60
70
90
80
Buatlah pktogramnya!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Piktogram dari data di atas terlampir pada gambar.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Piktogram atau yang disebut dengan diagram gambar merupakan salah satu metode dalam menyajikan sebuah data. Dalam piktogram, penyajian data menggunakan gambar yang mewakili jumlah dari tiap data tersebut. Selain piktogram, data biasanya disajikan dalam bentuk lain, yaitu:
- Diagram lingkaran
- Diagram batang
- Tabel
- Diagram garis
Diketahui:
- Jumlah seluruh siswa = 300
- Banyaknya anak yang jalan kaki = 60
- Banyaknya anak yang naik angkot = 70
- Banyaknya anak yang naik bus = 90
- Banyaknya anak yang naik jemputan = 80
Ditanya:
Buat piktogramnya
Jawab:
Untuk membuat piktogram, langkah pertama yang harus kita lakukan adalah mengasumsikan. Kita asumsikan bahwa 1 gambar mewakili 10 orang. Kemudian kita buat piktogramnya sesuai dengan frekuensi tiap data yang diketahui.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang piktogram pada yomemimo.com/tugas/8922059
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 19 Jul 21