Di bawah ini jurnal transaksi suatu perusahaan. Beban gaji Rp1.200.000,00

Berikut ini adalah pertanyaan dari elserukmamaya pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di bawah ini jurnal transaksi suatu perusahaan. Beban gaji Rp1.200.000,00 Kas Rp1.200.000,00 Posting yang tepat dari jurnal umum di atas ke buku besar adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Beban Gaji Rp 1.200.000,00 (D)

Kas Rp 1.200.000,00 (K)

Penjelasan:

Karena Beban Gaji di bayar maka ia akan dilunasi dengan membayar kas,

Berdasarkan Atura PDA ( persamaan Dasar Akuntansi)

Kas berada pada akun Aktiva selalu bertempat pada Debit Jika bertambah dan berada pada kredit jika Berkurrang

Gaji Berada pada Pasiva

maka, Beban Gaji bertambah pada Kredit, dan berkurang pada Debit

kaerna Kas membayar Beban Gaji maka Jumlah Kas Berkurang, yang artinya akan berada Pada Kredit

karena Beban Gaji terbayar maka ia akan berpindah posisi pada Debit

ketika akan dibawa ke buku buku besar akan sesuai dengan nominalnya,

tetapi dengan catatan harus mengisi kolom ref ( referensi)

pada kasus ini akan menulis JU ( jurnal umum) + halaman nya ditulis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Atheo4th dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Jan 22