Berikut ini adalah pertanyaan dari Nelsyasj pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
RULES ✏ :
▪︎pake cara.
▪︎No NGASAL.
▪︎Rapi.
----------------------------------------------------
ramvut kmbli fanjang
._
eh god LUCK ._
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengertian Bilangan Berpangkat
Kita sangat sering menjumpainya, tapi apa sih itu bilangan berpangkat? Bilangan berpangkat adalah bilangan yang memiliki nilai operasi hitung berulang yang memiliki syarat yaitu bilangan yang dikalikan sama dan berulang sebanyak nilai pangkatnya. Singkatnya bilangan berpangkat merupakan suatu bilangan yang memiliki nilai operasi hitung perkalian berulang-ulang sesuai nilai pangkatnya.
Perhatikan gambar berikut ini!
Keterangan pada gambar:
A = Nilai basis/bilangan pokok dari bilangan berpangkat tersebut
n = Nilai pangkat
Sifat-sifat Bilangan Berpangkat
Perhatikan tabel sifat-sifat bilangan berpangkat berikut!
Mencari Nilai Bilangan Berpangkat
5³ = 5 × 5 × 5
= 25 × 5
= 125
Dan lain sebagainya ....
Operasi Hitung Bilangan Berpangkat
3² × 4² = (3 × 3) × (4 × 4)
= 9 × (4 × 4)
= 9 × 16
= 144
Dan lain sebagainya ....
Aturan Operasi Hitung Bilangan Berpangkat
Dalam operasi hitung bilangan berpangkat ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, yaitu aturannya. Berikut aturannya:
- Mencari nilai bilangan berpangkat dahulu.
- Melakukan operasi hitung bilangan berpangkat sesuai dengan sifat-sifatnya.
- Dahulukan operasi hitung yang bilangan berpangkat yang terdapat pada tanda dalam kurung "( )".
- Selanjutnya kita harus mengerjakan operasi hitung bilangan berpangkat perkalian dan pembagian.
- Setelah mendahulukan kedua hal tersebut, kita bisa mengerjakan operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan berpangkat yang berada paling kiri terlebih dahulu.
____________________
Diketahui :
- 24² + 37²
- 69² + 49²
Ditanya :
- Hasilnya....?
Penyelesaian :
24² + 37²
= (24 × 24) + (37 × 37)
= 576 + 1.369
= 1.945 ✔
___________________
69² + 49²
= (69 × 69) + (49 × 49)
= 4.761 + 2.401
= 7.162 ✔
••••••••••••••••••••••••••••••
Pelajari Lebih Lanjut:
- Menentukan nilai dari bilangan berpangkat: yomemimo.com/tugas/41986847
- Contoh lain menentukan nilai dari bilangan berpangkat: yomemimo.com/tugas/45754534
- Menyelesaikan operasi hitung bilangan berpangkat campuran: yomemimo.com/tugas/43111498
- Mencari nilai variabel dari operasi hitung bilangan berpangkat: yomemimo.com/tugas/6462795
- Mencari bentuk sederhana dari bilangan berpangkat: yomemimo.com/tugas/43071380
Detail Jawaban:
- Mata pelajaran : Matematika
- Kelas : 9 (Ⅸ) SMP
- Materi : Bab 1 - Bilangan Berpangkat
- Kode mata pelajaran : 2
- Kode kategorisasi : 9.2.1
- Kata kunci : Hasil dari 24² + 37² dan 69² + 49²
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh auliawafiq522 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 12 Apr 22