perjanjian yg dibuat di Hudaibiyah dinamakan perjanjian?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari n9121141 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perjanjian yg dibuat di Hudaibiyah dinamakan perjanjian?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bai'atul Ridwan.

Penjelasan:

Perjanjian Hudaibiyyah (bahasa Arab: صلح الحديبية‎) adalah sebuah perjanjian yang diadakan di wilayah Hudaibiyah Mekkah pada Maret, 628 M (Dzulqa'dah, 6 H). Hudaibiyah terletak 22 KM arah Barat dari Mekkah menuju Jeddah, sekarang terdapat Masjid Ar-Ridhwân. Nama lain Hudaibiyah adalah Asy-Syumaisi yang diambil dari nama Asy-Syumaisi yang menggali sumur di Hudaibiyah

-Jadikan jawaban tercerdas ya, terima kasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NadineZhong dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 02 Jan 22