Besarnya penjualan PT. Sentosa adalah Rp 520 juta pada tahun

Berikut ini adalah pertanyaan dari nikadekriskayantisam pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Besarnya penjualan PT. Sentosa adalah Rp 520 juta pada tahun keempat dan Rp 970 juta pada tahun ketujuh. Apabila pola perkembangan penjualannya seperti deret hitung, maka:▫Berapakah jumlah perkembangan penerimaannya per tahun?
▫Berapa besar penerimaan pada tahun pertama dan pada tahun keberapa penerimaannya sebesar Rp 1 Miliar 420 juta?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ada di penjelasan

Penjelasan dengan langkah-langkah:

jika pola perkembangan adalah deret hitung maka perubahan tiap tahunnya adalah sama. jika perubahan nya sama pada tiap tahunnya, maka deret yg dimaksud adalah deret aritmatika.

Un = a + b(n - 1)

U4 = 520

a + b(4 - 1) = 520

a + 3b = 520 --> a = 520 - 3b

U7 = 970

a + b(7 - 1) = 970

a + 6b = 970

520 - 3b + 6b = 970

-3b + 6b = 970 - 520

3b = 450

b = 450/3 = 150

a = 520 - 3b = 520 - 3.150 = 520 - 450 = 70

a. perkembangan penerimaan tiap tahun = b, maka perkembangan penerimaan tiap tahun sebanyak Rp. 150juta

b. besar penerimaan pada tahun pertama = U1 atau a, maka besar penerimaan pada tahun pertama adalah Rp. 70juta.

1420 = a + b(n - 1)

1420 = 70 + 150(n - 1)

1420 = 70 + 150n - 150

1420 = 80 + 150n

1420 - 80 = 150n

1340 = 150n

n = 1340/150 = 134/15 = 8.9 atau sekitar tahun ke 9

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sayanurulmuafidah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Jan 22