Asii adalah salah satu emiten perusahaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfredoaruan2072 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Asii adalah salah satu emiten perusahaan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

JAKARTA - Emiten otomotif PT Astra International Tbk. (ASII) memberi sedikit bocoran mengenai rencana pembagian dividen untuk tahun buku 2020. Astra tetap akan memberikan dividen sesuai kinerjanya sepanjang 2020.

Head of Corporate Communications Astra International Boy Kelana Soebroto menuturkan sebenarnya, emiten bersandi ASII tersebut tidak memiliki kebijakan rasio pembayaran dividen. Namun, dalam beberapa tahun terakhir perseroan rutin memberikan dividen bagi para investor.

"Kami tidak memiliki kebijakan resmi terkait rasio pembayaran dividen. Rasio pembayaran dividen Astra tahun 2018 dan 2019 sebesar 40 persen dari laba bersih," ujarnya kepada Bisnis, Minggu (21/2/2021).

Dia menjelaskan dividen dibagikan berdasarkan keuntungan perseroan sesuai tahun bukunya sesuai kinerja perusahaan, termasuk tren pertumbuhan perusahaan, serta rencana belanja modal atau investasi.Boy pun masih enggan berkomentar lebih jauh mengenai rencana pembagian dividen melalui Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST). "Saat ini kami tidak dapat memberikan informasi lebih jauh sebelum pelaksanaan RUPST," imbuhnya.

Head of Investor Relations PT Astra International Tbk. Tira Ardianti menegaskan pembagian dividen akan diumumkan setelah kinerja 2020 dipaparkan oleh perseroan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lucleovanny dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 19 Jan 22