Dalam sebuah perlombaan, tali tambang ditarik oleh dua regu dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari melatialpriliyani pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam sebuah perlombaan, tali tambang ditarik oleh dua regu dengan arah yang berlawanan. Besarnya gaya tarik regu pertama 100 N dan gaya tarik regu kedua 30 N. Tentukan besar (resultan) gaya untuk beberapa keadaan berikut ini.a. Gaya pertama ke arah kiri dan gaya kedua ke arah kanan.

b Gaya pertama ke arah kanan dan gaya kedua ke arah kiri.

c. Kedua gaya searah

kk bantuin pakai caranya ya jangan asal Asalan ya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Karena berlawanan maka F1 dan F2 dikurangi "-"

R = F1 - F2

R = 100 - 30 = 70

R = 70 N Ke kiri

B. Karena searah maka dijumlah

R = F1 + F2

R = 100 + 30 = 130

R = 130 N ke kanan

C. Yang tegak lurus kurang tau :)

Kalau udah dibahas tolong dikasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh enikusrini1204 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Dec 21