[tex] \frac{2}{3} + \frac{5}{6} + \frac{3}{8}

Berikut ini adalah pertanyaan dari shintasyafa900 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

 \frac{2}{3} + \frac{5}{6} + \frac{3}{8} tolong di jawab dengan cepat tapi jangan ngasal dan harus benar

soryy yah klo ngerepotin ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

\huge \color{hotpi}{\underbrace{\textsf{\textbf{ \color{purple}↓{\red{J}{\color{pink}{A}{\green{W}{\color{blue}{A}{\purple{B}{\color{gold}{A}{\orange{N}{\color{red}{}{\green{}{\color{silver}{}{ \color{purple}↓}}}}}}}}}}}}}}}

 \frac{2}{3} + \frac{5}{6} + \frac{3}{8} = \frac{16}{24} + \frac{20}{24} + \frac{9}{24} \\ \\ = \frac{16 + 20 + 9}{24} \\ \\ = \frac{45}{24} \\ \\ = \frac{45 \div 3}{24 \div 3} \\ \\ = \frac{15}{8} \\ \\ = { \blue{ \boxed{ \tt{ \boxed{ \bold{ 1 \frac{7}{8}}}}}}}

__________________________________

\huge \color{hotpi}{\underbrace{\textsf{\textbf{ \color{purple}♡{\red{N}{\color{pink}{A}{\green{B}{\color{blue}{I}{\purple{L}{\color{gold}{A}{\orange{H}{\color{red}{}{\green{}{\color{silver}{}{ \color{purple}♡}}}}}}}}}}}}}}}

Hasil dari [tex] \frac{2}{3} + \frac{5}{6} + \frac{3}{8} [/tex] adalah [tex]\bold {\boxed{{\bold{1 \frac{7}{8} }}}}[/tex]PendahuluanOperasi Hitung PecahanPecahan merupakan bentuk operasi hitung matematika yang terdiri dari pembilang dan penyebutnya. pecahan yang biasanya dinyatakan dalam bentuk umum [tex]\bold{ \boxed{ \bold{ \tt \: \: \: \frac{a} {b} \: \: \: \: }}} [/tex] Keterangan• a adalah pembilang.• b adalah penyebut.PembahasanPenjumlahan dan PenguranganOperasi hitung yang pertama dan kedua adalah penjumlahan dan pengurangan. Ketika menjumlahkan atau mengurangkan dua atau lebih pecahan, terdapat beberapa langkah yang harus dilakukan terlebih dahulu, yaitu :1. Menyamakan PenyebutPenyebut adalah bilangan yang membagi dan letaknya di bawah, Sedangkan pembilang adalah bilangan yang dibagi dan letaknya di atas. Dalam menyamakan penyebut, ada dua cara yang bisa dilakukan. Cara yang pertama adalah dengan mencari nilai KPK dari penyebut sebelumnya untuk dijadikan penyebut yang baru dan cara yang kedua adalah dengan langsung mengalikan penyebutnya.2. Mencari Pembilang Setelah Menyamakan PenyebutSetelah mendapatkan nilai penyebut yang baru, maka langkah selanjutnya adalah mencari nilai pembilangnya. Caranya, bisa membagi nilai penyebut yang baru dengan nilai penyebut yang lama, lalu hasilnya dikalikan dengan pembilang yang sebelumnya.3. Operasikan PecahanSetelah penyebutnya sudah sama dan pembilangnya juga sudah diubah, maka langkah yang terakhir adalah mengoperasikan pecahan tersebut. Untuk operasi penjumlahan dan pengurangan, langkah-langkahnya sama. Jadi, tentang pengurangan dua buah bilangan pecahan, maka tanda penjumlahannya (+) tinggal diganti menjadi tanda pengurangan (-).PerkalianOperasi hitung yang ketiga adalah perkalian. Ketika melakukan operasi perkalian pada dua atau lebih pecahan, hanya perlu mengalikan pembilangnya dan mengalikan penyebutnya.PembagianOperasi hitung pada pecahan yang terakhir adalah pembagian. Ketika akan melakukan operasi pembagian pada dua atau lebih pecahan, maka dapat mencarinya dengan cara mengubah posisi pembilang menjadi penyebut dan penyebut menjadi pembilang pada pecahan yang menjadi pembaginya. Lalu, ubah tanda pembagian (÷) menjadi tanda perkalian (x).PenyelesaianSoal :[tex] \frac{2}{3} + \frac{5}{6} + \frac{3}{8} [/tex]Penyelesaian soal :[tex]\frac{2}{3} + \frac{5}{6} + \frac{3}{8} = \frac{16}{24} + \frac{20}{24} + \frac{9}{24} [/tex][tex] \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: = \frac{36}{24} + \frac{9}{24} [/tex][tex] \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: = \frac{45}{24} [/tex][tex] \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: = 1 \frac{21}{24} [/tex][tex] \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: \: = \bold {\boxed{{\bold{1 \frac{7}{8} }}}}[/tex]KesimpulanHasil dari [tex] \frac{2}{3} + \frac{5}{6} + \frac{3}{8} [/tex] adalah [tex]\bold {\boxed{{\bold{1 \frac{7}{8} }}}}[/tex]===================================================Pelajari lebih lanjut• https://brainly.co.id/tugas/30244758• https://brainly.co.id/tugas/29157358• https://brainly.co.id/tugas/30237465===================================================Detail JawabanMapel : MatematikaKelas : 6 SDMateri : Pengerjaan Hitung Bilangan PecahanKode kategorisasi : 6.2.6Kata kunci : operasi hitung bilangan pecahan, penjumlahan dan pengurangan pecahan, perkalian dan pembagian pecahan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kellx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jan 22