tuliskanlah sepuluh tindakan pemeliharaan alam sekitar yang dapat kamu lakukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari srimegawatibarus pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

tuliskanlah sepuluh tindakan pemeliharaan alam sekitar yang dapat kamu lakukan sebagai seorang seorang pelajar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

•Mematuhi tata tertib baik kebersihan serta pelestarian lingkungan sekolah

•Memberlakukan program sekolah hijau untuk semua warga sekolahan

•Membuat apotek hidup di dalam sekolah

•Mematikan mesin baik mobil ataupun sepeda motor saat berada di dalam lingkungan sekolah

•Mengelola sampah secara baik dan benar dengan memilah-milah antara organik dan non organik

•Penghematan terhadap pemakaian energi listrik untuk piranti elektronik serta mengontrol penggunaan air

•Merawat dengan baik seluruh perangkat inventaris serta penghematan terhadap kertas

•Memelopori terbentuknya kegiatan ekstra kulikuler berwawasan lingkungan seperti komunitas hijau, pecinta alam, pecinta hewan dll

•Mengadakan diskusi dengan tema pelestarian lingkungan hidup di sekolah, dengan mendatangkan ahli yang kompeten

•Tidak membuang sampah sembarang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yulianas57 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Feb 22