Tokoh yang melakukan penjelajahan Samudera yang berhasil mengelilingi dunia untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadaash8067 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tokoh yang melakukan penjelajahan Samudera yang berhasil mengelilingi dunia untuk pertama kalinya dilakukan oleh...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengeliling bumi pertama itu ternyata orang Indonesia. Ferdinand Magellan seorang penjelajah Portugis dianggap sebagai pengeliling dunia pertama kali oleh bangsa Eropa. Pria dengan nama Portugis Ferrao de Magelhaes itu melakukan perjalanan ekspedisinya keliling dunia pada tahun 1519.

Penjelasan:

Maaf Kalo Salah,Semoga Bermanfaat:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh annastasyakirani824 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Jul 21