1. Coba pilih salah satu dari 4 khulafaur Rosyidin, lalu

Berikut ini adalah pertanyaan dari happykuk pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Coba pilih salah satu dari 4 khulafaur Rosyidin, lalu buatlah artikel yang berisi penjelasan tentang:(1) Tahun masa pemerintahan;
(2) Status atau hubungan kekeluargaan dengan Rasulullah SAW;
(3) Prestasi yang dicapai;dan
(4) Bagaimana cara meneladani sifat-sifatnya?

mohon dijawab dengan benar ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

- Ali bin Abi Thalib -

1. Menjadi Khalifah pada tahun 656 H - 660 H

2. Memiliki hubungan keluarga dengan Nabi Muhammad ( anak paman Nabi, yaitu Abu Thalib )

3. a. Mengganti pejabat yang kurang cakap

b. Memadamkan pemberontak-pemberontak di kalangan umat Islam

c. Menyempurnakan tulisan di Al-Qur'an

4. a. Amanah dalam melakukan sesuatu

b. Beramar Ma'ruf nahi mungkar ( beramal baik dan mengingkari yang mungkar )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bokunoyuujikun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 27 Aug 21