Tuliskan jenis jenis media sosial yang kamu ketahui kemudian tuliskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari sabinazahra456 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan jenis jenis media sosial yang kamu ketahui kemudian tuliskan fungsi nya?bantu jawab pliss​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

1. Youtube

Macam media sosial yang pertama adalah youtube. Youtube sendiri merupakan media sosial yang memungkinkan para penggunanya untuk melihat, mengirim, dan berbagi video.

Berdasarkan data yang dihimpun dari We Are Social telah tercatat bahwa 88% orang Indonesia telah menggunakan media sosial Youtube.

Ini artinya bahwa dari 150 juta pengguna media sosial di indonesia, sekitar 132 juta orang sudah menggunakan Youtube.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bangkaspesial dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 29 Dec 21