Anak kelas 6A berjumlah 40 siswa, karena akan memperingati hari

Berikut ini adalah pertanyaan dari ausviarizanti pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Anak kelas 6A berjumlah 40 siswa, karena akan memperingati hari jadi Kota Pontaianak,setiap siswa diminta mengumpulkan bunga manggar 6 tangkai per siswa. Setelah
terkumpul bunga manggar di rangkai menjadi 15 rangkaian. Maka setiap rangkaian terdiri
dari ... tangkai bunga manggar.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

⌕ ❏ Matematika

Diketahui =

  • Jumlah seluruh siswa 40 siswa
  • Setiap siswa harus membawa 6 tangkai
  • terkumpul 15 rangkaian

Ditanya =

Maka setiap rangkaian terdiri dari... tangkai bunga manggar?

Jawaban =

  • Karena setiap siswa (40 orang) disuruh untuk membawa 6 tangkai persiswa maka, rumusnya 40 orang X 6 tangkai
  • dan akhirnya terkumpul 15 rangkaian maka rumusnya menjadi...

(jumlah siswa x tangkai) : jumlah rangkaian =

( 40 x 6 ) : 15 rangkaian =

240 : 15 rangkaian = 16 tangkai per rangkaian

Jadi, Setiap rangkaian akan terdiri dari 16 tangkai bunga Manggar.

Mata pelajaran = Matematika

Materi = Soal cerita pembagian perkalian

\red{S}\orange{e}\green{m}\blue{o}\purple{g}\red{a} \: \orange{M}\green{e}\blue{m}\purple{b}\red{a}\orange{n}\green {t}\blue{u}

{\orange{ \boxed{ {\[Answer \: by : {\orange{ \boxed{{{Bearʕꈍᴥꈍʔ}}}}}}}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CallmeDiaaa01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21