12. Hubungan antara Pancasila, Pembukaan UUD NRI tahun 1945, dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari mariocell5555 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

12. Hubungan antara Pancasila, Pembukaan UUD NRI tahun 1945, dan pasal pasal UUD NRItahun 1945, seperti di bawah kecuali ...
A. Ditetapkannya dasar negara Pancasila
B. Negara Indonesia ialah berbentuk republik
C. Kedaulatan berada di tangan rakyat
D. Keberadaan UUD lebih tinggi daripada Pancasila
13. “Bahwa sesunggungnya kemerdekaan ialah hak segala bangsa dan oleh sebab itu maka
penjajahan di atas dunia harus dihapuskan, karena tidak sesuai dengan perikemanusiaan dan
perikeadilan”.
Salah satu alinea dalam kalimat pembukaan UUD NRI Tahun 1945 tersebut mengandung
makna bahwa...
A. Segala bentuk penindasan terhadap manusia tidak dibenarkan
B. Bangsa Indonesia membenci Belanda dan Jepang yang telah menjajah
C. Kemerdekaan merupakan cikal bakal untuk menjadi negara yang sejahtera
D. Semua bangsa mengedepankan perdamaian dalam hubungan internasional​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

12.D

13 .C

Penjelasan:

maaf yh kk jika slh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21