Urutkan bilangan-bilangan berikut dari yang terkecil. Kemudian, urutkan dari yg

Berikut ini adalah pertanyaan dari aprilianaamurnii pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Urutkan bilangan-bilangan berikut dari yang terkecil. Kemudian, urutkan dari yg terbesar.1. -5, -3, 0, 1, 2, -2, -4, -1
2. -12, -6, 0, 6, 3, -9, -3, 9


jwb dengn benr ya..

-kuis-​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. dari yang terkecil:

  • -5, -4, -3, -2, -1, 0, 1, 2

dari yang terbesar:

  • 2, 1, 0, -1, -2, -3, -4, -5

2.dari yang terkecil:

  • -12, -9, -6, -3, 0, 3, 6, 9

dari yang terbesar:

  • 9, 6, 3, 0, -3, -6, -9, -12

Penjelasan:

Bilangan bulatterdiri dari:

  • Bilangan bulat negatif ( - )
  • Bilangan bulat nol ( 0 )
  • Bilangan bulat positif ( + )

Dalam bilangan bulat, negatif ( - ) adalah yang terkecil, sedangkan positif adalah yang terbesar. Sebesar apapun angkannya bila bilangan itu negatif maka dia yang terkecil.

SOAL:1. -5, -3, 0, 1, 2, -2, -4, -11. -5, -3, 0, 1, 2, -2, -4, -12. -12, -6, 0, 6, 3, -9, -3, 9Urutkan bilangan-bilangan berikut dari yang terkecil. Kemudian, urutkan dari yg terbesar.>>PENYELESAIAN:1. • Urutan dari yang terkecil: -5, -4, -3, -2, -1, 0, 1, 2 • Urutan dari yang terbesar: 2, 1, 0, -1, -2, -3, -4, -52. • Urutan dari yang terkecil: -12, -9, -6, -3, 0, 3, 6, 9 • Urutan dari yang terbesar: 9, 6, 3, 0, -3, -6, -9, -12Penjelasan:Bilangan bulat adalah kumpulan atau himpunan yang nilainya bulat. Bilangan bulat sendiri terdiri dari bilangan cacah dan bilangan bulat negatif. -Urut bilangan adalah suatu pola perunutan bilangan dari angka terkecil sampai angka terbesar atau dari angka terbesar ke angka terkecil. Metode ini adalah mengurutkan bilangan dari angka terkecil sampai dengan angka terbesar.>Pelajari Lebih Lanjuthttps://brainly.co.id › tugasApa yang dimaksud bilangan bulat? - Brainly.co.idbagaimana cara mengurutkan bilangan bulat,,,,,,,,,,, - Brainly.co.id>>Detail JawabanMapel: MatematikaKelas: VII SMPMateri: BAB 1 - Bilangan BulatKata kunci: Bilangan bulat negatif&positif, Urutan bilanganKode soal: 2Kode Kategorisasi: 7.2.7#Ayo Belajarbersama brainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh boyvers399 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Apr 22