assalamualaikum salam sehat untuk kakak atau adik 6. sidang kedua

Berikut ini adalah pertanyaan dari liahanindita58 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Assalamualaikum salam sehat untuk kakak atau adik6. sidang kedua BPUPKI dilaksanakan pada tanggal
7. Sebutkan rumusan dasar negara dalam Piagam Jakarta !
8. sidang kedua BPUPKI membahas tentang
9. Tuliskan empat tokoh yang termasuk anggota Panitia Sembilan
10. Bagaimana peran BPUPKI dalam proses perumusan dasar negara Republik Indonesia
walaikumsalam​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

6. Sidang BPUPKI kedua berlangsung tanggal 10-17 Juli 1945

7.

  1. Ketuhanan, dengan kewajiban menjalankan Syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya;
  2. Kemanusiaan yang adil dan beradab;
  3. Persatuan Indonesia;
  4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan;
  5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

8. Sidang BPUPKI kedua juga turut membahas bentuk negara. Anggota-anggota berbeda pendapat mengenai bentuk negara. ... Nah, jadi sidang BPUPKI kedua bertujuan untuk membicarakan bentuk negara, wilayah negara, kewarganegaraan, rancangan Undang-Undang Dasar (UUD), ekonomi dan keuangan, pembelaan negara, pendidikan.

9.

  • Ir. Soekarno (ketua)
  • Ir. Soekarno (ketua)Drs. Mohammad Hatta (wakil ketua)
  • Ir. Soekarno (ketua)Drs. Mohammad Hatta (wakil ketua)Mr. Alexander Andries Maramis (anggota)
  • Ir. Soekarno (ketua)Drs. Mohammad Hatta (wakil ketua)Mr. Alexander Andries Maramis (anggota)Abikoesno Tjokrosoejoso (anggota)

10. Peran anggota BPUPKI dalam perumusan dasar negara yaitu memberikan usulan mengenai dasar negara Indonesia merdeka, memberi nama dasar negara, penyusunan kata, Tiga anggota BPUPKI yang menjadi tokoh pengusul dalam perumusan dasar negara tersebut adalah Muhammad Yamin, Soepomo, dan Soekarno.

Penjelasan:

BPUPKI

Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan, lebih dikenal sebagai Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia adalah sebuah badan yang dibentuk oleh pemerintah pendudukan balatentara Jepang.

JADIKAN JAWABAN TERBAIK!

#Stay At home

ありがとうございました!

answer \: by

FDGQWE

Jawaban:6. Sidang BPUPKI pertama dilaksanakan tanggal 29 Mei 1945 sampai 1 Juni 1945. Sidang BPUPKI kedua berlangsung tanggal 10-17 Juli 1945.7. -Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya.-Kemanusiaan yang adil dan beradab.-Persatuan Indonesia.-Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan.-Keadilan Sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.8. wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia9. -Abdulkahar Muzakir-Mr. Achmad Soebarjo -Abikusno Tjokrosuyoso-K.H.A Wahid Hasyim10. memberikan usulan mengenai dasar negara Indonesia merdeka, memberi nama dasar negara, penyusunan kata, Tiga anggota BPUPKI yang menjadi tokoh pengusul dalam perumusan dasar negara tersebut adalah Muhammad Yamin, Soepomo, dan Soekarno.semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zaidandhavina14 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Dec 21