Sedekah adalah suatu pemberian yang dilakukan seorang muslin kepada orang

Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabillahumaira7 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sedekah adalah suatu pemberian yang dilakukan seorang muslin kepada orang lainsecara spontan dan sukarela tanpa dibatasi oleh waktu dan jumlah tertent
Pemberian sedekah bisa bersifat materi atau non materi.
Tuliskan 3 hikmah dari sedekah!

plis jawab kk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Menghapus Dosa

Sedekah itu dapat menghapus dosa sebagaimana air itu memadamkan api“.(HR. At-Tirmidzi).

2.Memperkuat Iman

3. Menyembuhkan Penyakit

Rasulullah SAW sudah bersabda “Obatilah orang yang sakit di antara kalian dengan sedekah!” (HR. Abu Dawud)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh salmaputribania dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21