Menentukan unsur biloks P

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ruthxio17 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menentukan unsur biloks P

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Biloks adalah singkatan dari bilangan oksidasi yang bisa kita definisikan sebagai jumlah muatan negatif dan positif dalam atom, yang secara tidak langsung menunjukkan jumlah elektron yang telah diterima atau diserahkan ke atom lain

jawaban⬇️⤵️⤵️⬇️⬇️

♣️Bilangan oksidasi unsur bebas (atom atau molekul unsur) adalah 0 (nol).

Contoh: Ne, H2, O2, Cl2, P4, C, Cu, Fe dan Na.

♣️Bilangan oksidasi ion monoatom dan poliatom sama dengan muatan ionnya.

Contoh : ion monoatom Na+, Ca2+, dan Cl– memiliki bilangan oksidasi berturut-turut +1, +2 dan -1.

Contoh : ion poliatom NH4+, SO42-, dan PO43- memiliki bilangan oksidasi berturut-turut +1, -2, dan -3.

Penjelasan:

Biloks atau bilangan oksidasi adalah sesuatu yang biasa kamu jumpai ketika belajar kimia. Sebuah atom akan memiliki muatan positif dan juga negatif. Penentuan positif dan negatif ini berasal dari keinginan sebuah atom untuk menjadi stabil melalui proses transfer elektron, sebuah atom bisa melepas atau menerima sejumlah elektron.

Untuk menentukan apakah sebuah atom bernilai positif, kamu bisa melihat apakah dia sudah melepas sejumlah elektron atau tidak. Sedangkan untuk atom negatif, kamu bisa menilai apakah atom tersebut sudah menerima sejumlah elektron dari atom lain. Jumlah muatan positif dan juga negatif dalam suatu atom bisa kita sebut sebagai biloks atau bilangan oksidasi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RIZ4L21Ff dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 31 Jul 21