1. Waktu rata-rata yang diperlukan seorang siswa untuk menyelesaikan soal-soal

Berikut ini adalah pertanyaan dari asdfghjkl6385 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Waktu rata-rata yang diperlukan seorang siswa untuk menyelesaikan soal-soal matematika adalah 5 menit. Catatan waktu pengerjaan siswa lebih cepat atau lebih lambat 2 menit dari waktu rata-rata. Tulislah sebuah persamaan untuk menampilkan situasi ini, kemudian selesaikan persamaan itu untuk menentukan waktu tercepat dan waktu terlamanya.mohon bantuannya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

|x| = x jika x ≥ 0

|x| = –x jika x < 0

Persamaan nilai mutlak

|f(x)| = a, dengan a suatu konstanta, maka  

f(x) = a atau f(x) = –a

atau

(f(x))² = a²  

Pembahasan

Misal

x = waktu yang diperlukan siswa untuk menyelesaikan sebuah soal matematika

Waktu pengerjaan siswa lebih cepat atau lebih lambat 1 menit dari waktu rata-rata (3 menit)

Berarti

Persamaan dari soal tersebut adalah

Selisih antara waktu pengerjaan seorang siswa dengan waktu rata-rata adalah 1

|x – 3| = 1

Penyelesaian dari persamaan tersebut adalah

Cara 1

|x – 3| = 1

x – 3 = ± 1

x – 3 = 1 atau x – 3 = –1

x = 3 + 1          x = 3 – 1

x = 4                 x = 2

Jadi waktu tercepatnya adalah 2 menit dan waktu terlamanya adalah 4 menit

Cara 2

|x – 3| = 1

(x – 3)² = 1²

x² – 6x + 9 = 1

x² – 6x + 8 = 1

(x – 4)(x – 2) = 0

(x – 4) = 0 atau (x – 2) = 0

x = 4                    x = 2

Jadi waktu tercepatnya adalah 2 menit dan waktu terlamanya adalah 4 menit

Pelajari lebih lanjut  

Contoh soal lain tentang nilai mutlak

yomemimo.com/tugas/11422059

------------------------------

Detil Jawaban    

Kelas : 10

Mapel : Matematika  

Kategori : Persamaan dan Pertidaksamaan nilai

mutlak

Kode : 10.2.1

Kata Kunci : Waktu rata-rata yang diperlukan sekelompok siswa untuk menyelesaikan sebuah soal matematika

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aninadira00793 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Dec 21