17. Perbedaan kondisi geografis wilayah Indonesia juga mendorong berkembangnya pakaian

Berikut ini adalah pertanyaan dari renijermankalek pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar

17. Perbedaan kondisi geografis wilayah Indonesia juga mendorong berkembangnya pakaian adat. Bagi masyarakat Indonesia, pakain adat juga termasuk salah satu kekayaan budaya. Pakaian adat biasanya digunakan dalam peringatan peristiwa atau acara tertentu. Tema bacaan di atas adalah ... a. Kondisi geografis c. Kekayaan budaya b. Pakaian adat d. Penduduk Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

C. Pakaian Adat

—————————————————————

▶Tema bacaan tersebut adalah Pakaian adat, karena didalam teks tersebut, membicarakan tentang pakaian adat. contoh kalimat : Pakaian adat biasanya digunakan dalam peringatan peristiwa atau acara tertentu.

—————————————————————

Semoga Bermanfaat.

Answer by : Athanasia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh athanasiathequeen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22