Berikut ini adalah pertanyaan dari titiharyati16 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
soalnya:
1. sebuah bak mandi berbentuk balok yang semula kosong diisi air hingga penuh selama 5 menit dengan debit 0,7 m³ setiap menitnya. berapa liter volume bak mandi tersebut?
2. sungai kapuas mengalirkan air sebanyak 0,35 m³ selama 5 detik. debit air di sungai kapuas adalah?
3. air terjun memiliki debit 12 liter/detik. volume air yang mengalir selama 10 menit adalah
syarat menjawabnya:
- kalo tidak bisa menjawab jangan dijawab
- tidak menjawab asal asalan
- dan dikasi penjelasannya
plis banget yang bisa ya kak T_T
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. 3500 liter
2. 70 liter/detik
3. 7200 liter
Penjelasan dengan langkah-langkah:
@ Nomor 1
V = D × W
= 0,7 × 5
= 3,5 m³
1 liter = 1 dm³
3,5 m³ = 35/10 × 1000
= 3500 dm³
@ Nomor 2
D = V ÷ W
= 0,35 ÷ 5
= 0,07 m
0,07 m = 7/100 × 10
= 70 liter/detik
@ Nomor 3
1 menit = 60 dtk
10 menit = 60 × 10
= 600 dtk
V = D × W
= 12 × 600
= 7200 liter
- V = Volume
- D = Debit
- W = Waktu
Semoga Membantu(◔‿◔)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Raesw12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 09 Aug 21