SOAL MATEMATIKA :1.sebuah limas alasnya berbentuk persegi panjang dengan panjang

Berikut ini adalah pertanyaan dari anarachmawati096 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

SOAL MATEMATIKA :1.sebuah limas alasnya berbentuk persegi panjang dengan panjang sisi 16cm dan 20cm. jika tinggi limas 30cm hitunglah volum limas itu.

2.sebuah limas alasnya berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal 20cm dan 28cm.jika tinggi limas 42cm, hitunglah volum limas itu.

3.ruang kelas ini ukurannya panjang 8m lebar 6m, dan tinggi 4m. a.hitunglah luas masing masing sisi yaitu 6. b.jumlahkanlah luas sisi itu.

JAWABLAH SOAL 3 INI, JANGAN LUPA DIKASIH CARANYA JADI BIAR LEBIH KOMPLIT, JAWABAN HARUS BENAR, KALAU SUDAH BENAR SAYA KASIH BINTANG. TERIMAKASIH YANG SUDAH MAU MENJAWAB NYA, JAWABNYA YANG CEPAT YA.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) V Limas = 1/3 × Luas Alas × Tinggi

= 1/3 × (16×20) × 30

= 1/3 × 320 × 30

= 3200 cm^3

2) V Limas = 1/3 × Luas Alas × Tinggi

= 1/3 × (1/2×20×28) × 42

= 1/3 × 280 × 42

= 3920 cm^3

3) A. luas masing masing sisi:

S1 (atas dan bawah)

= 2 × panjang × lebar

= 2 × 8m × 6m

= 2 × 48 m^2

S2 (depan dan belakang)

= 2 × panjang × tinggi

= 2 × 8m × 4m

= 2 × 32 m^2

S3 (kiri dan kanan)

= 2 × lebar × tinggi

= 2 × 6m × 4m

= 2 × 24 m^2

B. Jumlah Luas sisi:

Luas Permukaan Balok

= (2×pl) + (2×pt) + (2×lt)

= (2×48) + (2×32) + (2×24)

= 96 + 64 + 48

= 208 m^2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khntw09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 22