sebutkan prasasti yang ada di kerajaan tarumanegara?

Berikut ini adalah pertanyaan dari kiper pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan prasasti yang ada di kerajaan tarumanegara?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. prasasti ciaruteun, ditemukan diwilayah bogor, jawa barat.

2. prasasti kebun kopi, ditemukan di wilayah bogor, jabar

3. prasasti jambu, ditemukan diwilayah bogor, jabar.

4. prasasti lebak, ditemukan di wilayah desa lebak, banten selatan.

Penjelasan:

prasasti adalah piagam atau dokumen yang dituliskan pada bahan yang keras dan tahan lama.

prasasti dianggap sumber terpenting karena mampu memberikan kronologis suatu peristiwa.

#learnwithbrainly

#andwithkesatriahitam

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kesatriahitam dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21