tolong buatkan aku soal tentang volume bangun ruang cukup 2

Berikut ini adalah pertanyaan dari athfinakbar995 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

tolong buatkan aku soal tentang volume bangun ruang cukup 2 saja volume bangun ruang apa saja yg dikasih soal tingkat MI​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Volume Bangun Ruang

1. Kubus

suatu kubus memiliki panjang sisi 10 cm berapakah volume kubus tersebut?

V = Sisi × Sisi × Sisi

= 10 × 10 × 10

= 100 × 10

= 1000 cm³

maka volume kubus tersebut adalah 1000 cm ³

2. Balok

sebuah balok memiliki panjang 5 cm, lebar 6 cm, dan tinggi 7 cm. tentukan volume balok tersebut!

V = panjang × lebar × tinggi

= 5 × 6 × 7

= 30 × 7

= 210 cm³

jadi volume balok tersebut adalah 210 cm³

3. Tabung

sebuah tabung memiliki diameter 14 cm dan tinggi 9 cm tentukan volume tabung tersebut! (π = 22/7)

V = π × r² × tinggi

= 22/7 × 7 × 7 × 9

= 22 × 7 × 9

= 1.386 cm³

volume tabung tersebut adalah 1.386 cm ³

Hai! Kubantu ya kak :)➡️ Contoh soal 1 ⬅️Bangun ruang Limassebuah limas yang alasnya segitiga siku-siku dengan sisi siku-siku 15 cm dan 24 cm. Jika tinggi limas 30 cm, maka volume adalah...[tex] \sf \: v = \frac{1}{3} \times luas \: segitiga \times t[/tex][tex] \sf \: v = \frac{1}{3} \times ( \frac{15 \times 24}{2} ) \times 30[/tex][tex] \sf \pink{v = 1.800 \: {cm}^{3} }[/tex]jadi volume nya adalah 1.800 cm³➡️ Contoh soal 2 ⬅️sebuah tabung dengan jari-jari alas 35 cm dan tinggi 200 cm berisi penuh air. Volume tabung tersebut adalah ... dm³» ubah 35 cm ke dm35 cm = ... dm= 35 ÷ 10= 3,5 dm» ubah 200 cm ke dm200 cm = ... dm= 200 ÷ 10= 20 dm» hitung volume tabung nya[tex] \sf \: v = \pi \times {r}^{2} \times t[/tex][tex] \sf \: v = \frac{22}{7} \times {3.5}^{2} \times 20[/tex][tex] \sf \: v = \frac{22}{7} \times 245[/tex][tex]{ \pink{ \sf{v = 770 \: {dm}^{3} }}}[/tex]jadi volume nya adalah 770 dm³➡️ Contoh soal 3 ⬅️sebuah kerucut mempunyai diameter 21 cm dan tinggi 24 cm. Hitunglah volume nya!» cari jari-jari terlebih dahulur = d ÷ 2r = 21 ÷ 2r = 10,5 cm» hitung volume nya[tex] \sf \: v = \frac{1}{3} \times \pi \times {r}^{2} \times t[/tex][tex] \sf \: v = \frac{1}{3} \times \frac{22}{7} \times {10.5}^{2} \times 24[/tex][tex] \sf \: v = \frac{1}{3} \times \frac{22}{7} \times 2.646[/tex][tex] \sf \: v = \frac{1}{3} \times 8.316[/tex][tex] { \pink{\sf \: v = 2.772 \: {cm}^{3} }}[/tex]jadi volume nya adalah 2.772 cm³➡️Contoh soal 4 ⬅️sebuah balok mempunyai panjang 22 cm, lebar 10 cm, dan tinggi 12 cm. Berapakah volume balok tsb?v = p × l × tv = 22 × 10 × 12v = 2.640 cm³jadi volume balok nya adalah 2.640 cm³➡️Contoh soal 5 ⬅️sebuah bola mempunyai jari-jari 7 cm. Berapakah volume bola tsb?[tex] \sf \: v = \frac{4}{3} \times \pi \times {r}^{3} [/tex][tex] \sf \: v = \frac{4}{3} \times \frac{22}{7} \times {7}^{3} [/tex][tex] \sf \: v = \frac{4}{3} \times \frac{22}{ \cancel{7}} \times { \cancel{343}}[/tex][tex] \sf \: v = \frac{4}{3} \times 22 \times 49[/tex][tex] \sf \: v = \frac{4}{3} \times 1.078[/tex][tex]{ \pink{ \sf \: v = 1.437,33 \: {cm}^{3} }}[/tex]jadi volume bola tsb adalah 1.437,33 cm³────────────────────────#NoCopas!!#SemangatBelajarnya:)#LearnWithBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jesika3678 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21