JELASKAN 3 PENGERTIAN NEGARA MENURUT PARA AHLI, DAN SIMPULKAN PENGERTIAN

Berikut ini adalah pertanyaan dari mindra255 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

JELASKAN 3 PENGERTIAN NEGARA MENURUT PARA AHLI, DAN SIMPULKAN PENGERTIAN NEGARA MENURUT ANDA?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Logemann, Djokosutomo, Pringgodigdo

Penjelasan:

Logemann: negara ialah suatu organisasi kekuasaan/kewibawaan

Djokosutomo: negara ialah suatu organisasi manusia atau kumpulan manusia-manusia yang berada di bawah suatu pemerintah yang sama.

Pringgodigdo: Negara ialah suatu organisasi kekuasaan atau organisasi kewibawaan yang harus memenuhi persyaratan unsur-unsur tertentu, yaitu harus ada: Pemerintah yang berdaulat, wilayah tertentu dan rakyat yang hidup dengan teratur sehingga merupakan suatu nation (bangsa)

ente simpulkan sendiri itu..!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yusrilanas25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Jan 22