4. Apa makna kata kedap udara?Jawab: .......​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dessyfef pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Apa makna kata kedap udara?
Jawab: .......​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kedap berarti tertutup rapat. Jadi, arti kata kedap udara adalah tertutup rapat sehingga udara tidak dapat masuk. Istilah yang sering kita temukan yang berhubungan dengan kata kedap udara adalah kantong plastik kedap udara.

Pembahasan:

Istilah 'kedap udara' sering kita temukan pada kantong atau bungkus makanan. Kantong kedap udara digunakan untuk menyimpan makanan agar tidak mudah busuk atau rusak. Pada kantong kedap udara, udara tidak dapat masuk karena udara telah dihisap terlebih dahulu dan kantong tertutup dengan rapat.

Contoh kalimat dengan menggunakan kata kedap udara adalah

Ibu menyimpan makanan ke dalam plastik kedap udara.

Ruangan kedap udara tidak bisa ditempati karena tidak ada udara di dalamnya.

Botol kedap udara digunakan untuk menyimpan minyak dan bumbu masakan.

Istilah kedap digunakan pula pada kata kedap air.

semiga dapat membantu:) jangan lupa follow yaaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh raishasabrinaaz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21