Berikut ini adalah pertanyaan dari dinaauliaik0133 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. jelaskan konsep populasi
→ Harus pakai penjelasan
√nanti aku follow
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.molekul-sel-jaringan-organ-sistem organ-organisme
2.ciri eukariotik:
–materi inti memiliki membran
–DNA berada di dalam nukleolus
–Memiliki organel, seperti mitokondria, badan golgi, dan retikulum endoplasma.
3. konsep populasi:
Populasi adalah sekumpulan individu dengan ciri-ciri yang sama dan hidup di tempat yang sama. Sekumpulan individu ini memiliki kemampuan bereproduksi antarsesama. Dilansir dari Encyclopaedia Britannica populasi dalam manusia itu adalah seluruh jumlah penduduk yang menempati suatu daerah.
Penjelasan:
jangan lupa follow yaa^^^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Lappet123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 06 Aug 21